7 Energi Alternatif Pengganti Minyak Bumi dan Info Grafisnya

Energi fosil minyak bumi yang ketersediaannya terus berkurang karena tingkat konsumsi masyarakat dunia yang tinggi membuat banyak negara mencari solusi melalui pemberdayaan energi alternatif. Energi alternatif diyakini dapat menggantikan peran dan ketergantungan masyarakat terhadap minyak bumi. Contohnya di Brazil, mereka menggunakan etanol yang berasal dari tebu sebagai bahan bakar motor

0 Response to "7 Energi Alternatif Pengganti Minyak Bumi dan Info Grafisnya"

Posting Komentar

Entri Populer